Manado, FokuslineNews.com - Bertempat di Jemaat GMIM Petra Ranomuut, Minggu (28/05/2023), Panitia Pemilihan Remaja Teladan GMIM Wilayah Manado Timur II dilantik.
Ibadah yang dirangkaikan dengan pelantikan ini dipimpin oleh
Pdt. Meyske F. Kewas-Larawo, S.Th., M.Pd.
Dkn. Devis O. Pinontoan, S.Pd.K., M.Pd selaku Ketua Panitia Pemilihan Remaja Teladan Wilayah Manado Timur 2 pada kabarok.com mengaku bersyukur karena pelantikan boleh berjalan dengan baik. mari bekerja bersama-sama di ladang-Nya Tuhan untuk teman-teman panitia,"ujar pria multi talent yang setiap harinya berprofesi sebagai pembawa berita di salah satu stasiun TV nasional, MC dan juga sebagai tenaga pengajar di IAKN Manado
Panjang lebar Pinontoan katakan bahwa pelaksanaan Pemilihan Remaja Teladan Wilayah Manado Timur II ini adalah pertamakalinya di selenggarakan sejak Wilayah Manado Timur II mekar dan tentu sebagai panitia memiliki kepuasan tersendiri jika rangkaian acara ini berjalan dengan sukses sampai malam final nanti.
"Kita sebagai panitia sudah mengukir sejarah tongkat estafet pelayanan gerejawi untuk adik-adik calon remaja teladan nanti
Sebagai panitia kami berharap masing-masing jemaat dapat mengutus anak remajanya dalam pemilihan nanti dan semoga pelaksanaan pemilihan retel ini dapat memberikan dampak positif dan cerminan baik di mata masyarakat serta menjadi berkat bagi banyak orang sesuai Visi Remaja GMIM adalah Remaja bagi Kristus atau Teens For Christ (Roma 12:1),"pungkas Devis.
Berikut Susunan Panitia Pemilihan Remaja Teladan Wilayah Manado Timur 2
Ketua : Dkn. Devis Oktavianus Pinontoan, S.Pd.K., M.Pd
Wakil Ketua: Novani Tempoh, S.Pd
Sekretaris: Sintia Orpa Rakinaung, S.Kep., Ners
Bendahara : Regina Renata Tanuramba , S.H
Seksi Acara/Lomba:
1.Tasya Astriani Takahegesang, S.H
2. Natanael Christy Kalendesang S.T
3. Karin Keisya Jovinka Dandel
4. Puan Putri Kakauhe
5. Venetha Kezia Waworuntu, S.E
6. Joshua Maliatja
7. Putri Pani
Seksi Usaha Dana
1. Wulan Alice Magdalena Malendes, S.IP
2.Yunistika Loway
3. Putri Ebenia Ezeria Angela Tamo
4. Cherril Tumimomor, S.E
5. Velicia Golung
6. Vinny Vennesya Tenda, S.E
7. Arthur Anggouw
8. Chenly Tulende
Multi Media/Perlengkapan
1. Rian Sampel
2. Josua Imanuel Paat S.Tr.Kom
3. Graciela Tompodung, S.E
4. Rifky Jacobus
5. Fian Mudi
6. Steffano Marselino Sanger
7. Revaldy Tanuramba
8. Reza Alfandro Lontaan, S.E
9. Vecky Makawimbang, S.E
10. Merry Meiske wuysang
11. Angelita Takakobi
12. Jovial Mahengkeng
13. Risky Dainga
14 .Valent kaendo
Sekretariat
1. Rahel Angel Rakinaung
2. Septiano Gallant Pajow
3. Angel Lontaan
4. Fiany Lidia Kanter
5. Jonatan Mende
6. Marini Maheda, S.Pd
Seksi Konsumsi
1. Febrina Sumenda
2. Silvana Kabenaran
3. Grace Agnes Rorong, S.E
4. Margaretha Manoppo
5. Yustri Sarendaren
6. Deysi Sangkoy, S.AP
7. Jein Pananggung
8. Prisillia Bawole
9. Safira Lena
(*/Lia)
Dilihat 0 kali
Mei 29, 2023
0 comentários:
Posting Komentar